Solusi Gabungkan Dua Fanspage Facebook Jadi Satu

Solusi Menggabungkan menyatukan dua Halaman Facebook jadi satu. Menggabungkan dua atau lebih halaman facebook salah satu trik untuk meningkatkan brand bisnis sobat, karena dengan bergabungnnya dua halaman facebook maka jumlah like di kedua halaman facebook sobat akan menjadi satu sehingga like halaman akan banyak dalam waktu singkat.

Menggabungkan dua fanspage jadi satu


Tahap pertama yang menjadi ketentuan dalam penggabungan dua fanspage / halaman facebook ini harus mempunyai nama yang sama, kenapa ? begini ya sob karena dengan nama yang sama maka Anda tidak direpotkan ganti nama karena ketidaksamaan halaman fanspage tadi.

Ketika saat melakukan penggabungan maka semua massage, foto, dan status dalam salah satu halaman akan dihapus keseluruhan atau secara permanen, untuk halaman yang satu lagi akan di pertahankan, semua like digabungkan jadi satu dan apabila ada anggota me-like dua halaman tadi maka akan di hitung satu.

Solusi Gabungkan Dua Fanspage Facebook Jadi Satu

Tahap kedua halaman yang bisa digabungkan jika Anda adalah admin dari kedua halaman itu. Sekarang di tahap ini ada beberapa langkah cara menggabungkan dua fanspage seperti di bawah ini:

Silahkan sobat klik ikon segitiga (ikon untuk logout) kemudian geser ke bawah. Setelah itu ada menu “Manage Fanspage” atau "Kelola Halaman", silahkan sobat klik menunya.
Bila sudah di klik, maka situs facebook mengarahkan kesemua fanspage / halaman sobat miliki,. kemudian klik pada salah satu fanspage / halaman yang akan digabungkan karena halaman yang di klik datanya (seperti foto, status dan private massage) akan di pertahankan.

Setelah itu sobat klik "About" tepatnya (di bawah foto sampul), kemudian sobat diarahkan ke pilihan menu lagi, kemudian sobat klik link "Page Info".
Selanjutnya di menu ini akan banyak sub-menu pilihan, dan kemudian sobat geser kebawah untuk mencari menu “Marge halaman” atau "Gabungkan Halaman" kedua halaman tadi.
Kemudian akan muncul pop up, di menu ini sobat diminta untuk memilih fanspage / halaman yang ingin sobat gabungkan (pilihannya ada dua).

Pilih salah satu halaman yang telah sobat disiapkan (halaman dengan nama sama), kemudian lalu klik button "Marge" atau " Gabungkan ".
Setelah itu akan ada pilihan, tentang mana fanpage / halaman mana yang akan dipertahankan dan silahkan pilih salah satu halamannya.
Bila permintaan konfirmasi, silahkan sobat klik "I Agree” atau "Setuju" atau "Ya". Tahap paling akhir dari langkah di atas maka sobat di minta memasukan password facebook dan silahkan isi sesuai passwordnya, selanjutnya lihat halaman sobat sekarang sudah bersatu dan berhasil 100% mudahkan.

Baca juga artikel keren lainnya ya
- Agar artikel berada 5 besar google
- Situs dopollow pagerank tinggi
- Kenapa google adsense di banned ?

Itulah sedikit tips tentang solusi menggabungkan dua fanspage atau beberapa halaman facebook jadi satu semoga bermanfaat ya.
Nambah : Mohon share artikelnnya sudah di sediakan di bawah postingan, GOODLUCK.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Belum ada Komentar untuk "Solusi Gabungkan Dua Fanspage Facebook Jadi Satu"

Posting Komentar

Jangan buang waktumu untuk spam !!!!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel